Pemkab Boyolali Kembali Salurkan Bantuan Penanganan Kerawanan Pangan

Boyolali, Infojateng.id â Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Boyolali kembali menyalurkan bantuan kepada masyarakat yang membutuhkan di wilayahnya. Kali ini, bantuan berupa penanganan kerawanan pangan dilakukan oleh Dinas Ketahanan Pangan (DKP) Kabupaten Boyolali, Kamis (18/9/2025). Wakil Bupati Boyolali, Dwi Fajar Nirwana mengatakan, bahwa yang menerima bantuan ini adalah masyarakat yang benar-benar membutuhkan bantuan. Ini adalah bentuk kepedulian … [Read more…]