Wagub Ajak Pemda ‘Ngeroyok Bareng’ Backlog dan Rumah Tidak Layak Huni di Jateng

Semarang, Infojateng.id â Wakil Gubernur Jawa Tengah Taj Yasin Maemoen mendorong pemerintah kabupaten dan kota di Jawa Tengah didorong untuk “ngeroyok bareng” mengatasi persoalan pemukiman, baik dalam menuntaskan rumah tidak layak huni maupun angka backlog (jumlah rumah tersedia dengan jumlah rumah yang dibutuhkan). Taj Yasin menyampaikan, bahwa program tiga juta rumah yang digagas pemerintah pusat tidak … [Read more…]